Asyiknya Memetik Sendiri Sayuran di Kebun Sendiri

Sudah dari dulu pengen punya kebun sendiri dan memasak sayuran hasil kebun sendiri, akhirnya bisa kesampean juga sekarang ini walaupun jumlah sayuran nya terbatas karena keterbatasan lahan. Untunglah ada sistem hidroponik, sehingga saya dapat menanam sayuran di teras rumah.

Tomat yang sedang menunggu buahnya matang


Bayam, tinggal petik bila mau dimasak :-)

Walaupun tanaman yang ditanam masih sekitar pakcoy, bayam, lettuce, tomat dan terong tapi sudah happy banget melihatnya. Setiap kali mau masak ya tinggal metik, alhamdulillah mengurangi anggaran belanja hihihi.

Memetik sendiri sayuran itu memberikan sensasi tersediri loh, makanya sekarang ada agrowisata yang membuka wisata petik sayur dan buah sendiri. Kalo saja saya punya lahan yang luas, pengen rasanya memiliki kebun sayuran yang luas dan membukan agrowisata .. hmm insya Allah ya ..hihihi

Tertarik untuk mencoba berkebun? yuk ah mulai sekarang dan rasakan nikmatnya :-)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Asyiknya Memetik Sendiri Sayuran di Kebun Sendiri"

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai topik artikel dengan kata-kata sopan dan bijak,

- Dilarang menautkan link hidup atau menggunakan link mati pada kolom komentar karena setiap komentar yang mengandung promosi url akan terhapus otomatis.

- Anda masih dapat menautkan link dengan menggunakan pilihan "URL" pada pengomentar.